Berita

Hutan Borneo Lenyap di Konsesi Belum Tergarap, Siapa Bertanggungjawab?

9th Apr 2015
Kehilangan sekitar 4.000 hektar hutan gambut di Kalimantan, Indonesia, pada konsesi yang tak digarap perusahaan menimbulkan pertanyaaan, siapa yang bertangung jawab? (Saturi / Mongabay.co.id)


Baca Bab 1 Buku Kepemimpinan

13th Mar 2015
LifeMosaic bersama Samdhana Institute sedang serialisasi sebuah buku berjudul Kepemimpinan Akar Rumput dan Pendidikan Populer di Indonesia. Bulan ini, Bab 1: Konteks dan Tantangan akan mengulas tantangan-tantangan yang belum pernah dihadapi sebelumnya oleh masyarakat, gerakan sosial, dan ekosistem Indonesia.


Pemberian Hak Tanah Komunal Tak Miliki Payung Hukum

3rd Feb 2015
Ketua AMAN Bengkulu menegaskan pemberian sertifikat tanah (hak komunal) pada kelompok masyarakat adat harus dibuat dalam sebuah payung hukum yang kuat dan mengikat. (AMAN)


Tak Ingin Ada Konflik Pertanahan, Menteri Ferry Berikan Hak Komunal

1st Feb 2015
Kementerian Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Badan Pertanahan Nasional (BPN) mengeluarkan sertifikat tanah (hak komunal) kepada kelompok masyarakat adat yang sudah puluhan tahun mendiami suatu wilayah. (Wahyu Aji / Tribunnews)


Serialisasi Buku

10th Dec 2014
Terbitan baru LifeMosaic bersama Samdhana Institute: buku berjudul Kepemimpinan Akar Rumput dan Pendidikan Populer di Indonesia. Bab Pendahuluan dan Ringkasan ini adalah bab pertama dari buku yang akan ditayangkan secara berseri.


© 2024 Copyright LifeMosaic
LifeMosaic adalah lembaga nir laba yang tercatat (Nomer pencatatan : SC300597) dan lembaga amal tercatat di Skolandia dengan nomer SC040573