(1) November 2017
Begini Indahnya Hutan Baringin Enrekang yang Dirawat Hukum Adat
Bagi masyarakat adat Baringin, hutan merupakan sumber penghidupan kolektif yang dikelola dan dimanfaatkan bersama. Meski demikian, pemanfaatan hutan dijalankan secara bijaksana, yang harus selalu mengacu pada peppasang atau pesan-pesan leluhur. Peppasang ini harus ditaati dan dijalankan oleh anggota komunitas adat Baringin maupun pihak luar. (Mongabay Indonesia)
Kategori-kategori
Berita terbaru
- Rumah Belajar Sianjur Mula-Mula Tuan Rumah Retreat Metodologi Pendidikan Adat Se-Nusantara
- Sianjur Mula-Mula, Rumah Belajar Anak Batak Toba Mengenal Indonesia
- LifeMosaic Meluncurkan Perangkat tentang Pendidikan Adat
- Lowongan Pekerjaan di LifeMosaic
- Lowongan Pekerja Program LifeMosaic di Indonesia